Wahana Informasi & Komunikasi Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan Dinas Pendidikan Kab Klaten

Penerbitan DNS Terakhir SMP/Mts/SMA/MA dan SMK

Kepada Yth :
1. Kepala Sekolah SMP/MTs
2. Kepala Sekolah SMA/MA dan SMK

di Klaten

Setelah terbitnya DNS 1,2 dan 3 Biosystem online masih menerima penyesuaian data, sehingga kami memberlakukan penerbitan DNS Tahap Akhir untuk sekolah yang melakukan penyesuaian data setelah DNS ke 3.

Oleh sebab itu perlu diperhatikan hal-hal berikut ini

1. DNS Tahap Akhir ini merupakan DNS terkahir sesuai data sebelum diberlakukan penutupan total tanggal 06 Feb 2016

2. Setelah tanggal 06 Feb Kami tidak menerima segela bentuk pengajuan file DZ/Emis

3. Bagi Jenjang SMP/SMA/SMK yang menggabung kami harap mengunduh ulang DNS terkahir ini untuk penyesuaian pengesahan DNS oleh  Kepala Sekolah Penyelenggara UN

4. DNS akan menjadi syarat untuk pengambilan DNT dan KPUN di Dinas Pendidikan Provinsi Jateng, oleh sebab itu yang belum mengumpulkan DNS untuk segera dikumpulkan

5. Print Out DNS Rangkap 3 cap basah ukuran kertas A4


Berikut Link Download DNS Terakhir

SMP Negeri Kode Sek 001 s.d 031 download
SMP Negeri Kode sek 032 s.d 065 download

SMP SWASTA download

MTS Negeri Swasta download

SMA NEGERI SWASTA download
MA NEGERI SWASTA download

SMK NEGERI download
SMK SWASTA download

Share :

Facebook Twitter Google+
Back To Top